Jakarta,-
Selamat dan sukses atas terpilihnya kembali Prof DR H Tubagus Bahrudin, SE, MM sebagai ketua umum baru priode 2024-2029 pada Munaslub Persatuan Pengusaha Pom Bensin se-Indonesia yang berlangsug baru-baru ini di Jakarta.
Munaslub P3BSI yang dihadiri seluruh DPD dan DPC tersebut berhasil menentukan ketua umum baru secara demokratis yakni Prof DR H Tubagus Bahrudin, SE, MM yang mengantongi 65% suara dan akhirnya Munaslub ke-2 tersebut memutuskan Tubagus Bahrudin secara syah terpilih sebagai ketua umum untuk priode lima tahun berikutnya.
Sebagaimana diketahui bahwa Tubagus Bahrudin terpilih ke dua kalinya Berarti ia secara syah memimpin P3BI selama 2 priode berturut-turut hal ini juga engacu pada Anggaran dan Dasar dan Anggaran Tumah Tangga organisasi yang memperbolehkan seorang ketia umum untuk mencalonkan diri kembali.
Tubagus Bahrudin ketika diminta keterangannya mengatakan bahwa dirinya ternyata diberikan amanah dan terpilih secara demokratis kembali maka amanah ini akan kami jalankan sebaik-baiknya,” ucap Tubagus.
“Sekarang tugas pengurus baru adalah menyusun kepengurusan tingkat DPP dan sesuai amanah Munas ketua terpilih diberi kewenangan untuk menyusun jajaran kepengurusan di tingkat DPP,” terang Tubagus mengakhiri. (t/red)